“Dan diantara tanda-tanda kekuasaanNya ialah Dia menciptakan untukmu isteri-isteri dari jenismu sendiri,
Supaya kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya, dan dijadikanNya diantaramu rasa kasih dan sayang.
Sesungguhnya pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda bagi kaum yang berpikir.”
[QS. Ar. Ruum (30):21]
Mengundang Bapak/ Ibu /Saudara/i
Dalam Acara Pernikahan Kami
Heru Mutabi
Putri Dari Bapak & Ibu
Aprilia Nihaya
Putra Dari Bpk & Ibu
Perjalanan Kisah Bahagia
Heru & Aprilia
Dari mulai bertemu, mengenal, Jadian, hingga melangsungkan pernikahan
“Wanita yang baik adalah untuk lelaki yang baik.
Lelaki yang baik untuk wanita yang baik pula (begitu pula sebaliknya).
Bagi mereka ampunan dan rezeki yang melimpah (yaitu:Surga)”
[QS. An Nuur (24):26]
Silahkan Sampaikan
ucaPAN DAN DOA
By not reducing respect, wedding reception use
health protocols
Tanpa mengurangi rasa hormat, dikarenakan situasi yang sedang terjadi ditengah pandemi covid-19 ini insyaAllah akad nikah akan diselenggarakan secara tertutup (hanya keluarga) sesuai peraturan dan himbauan pemerintah.
Untuk resepsi harap mengikuti protokol kesehatan Terima kasih
Cuci Tangan
Gunakan Masker
Jaga Jarak
Tidak Berjabat Tangan
Hindari Kerumunan
Gunakan Handsanitizer
Tiada Kesan Tanpa Kehadiran Anda
Merupakan suatu kehormatan dan kebahagiaan bagi kami sekeluarga apabila Bapak/Ibu/Saudara/i berkenan hadir untuk memberikan doa restu kepada kedua mempelai. Atas kehadiran serta doa restu, kami ucapkan terima kasih.
Mohon Isi Form Berikut Untuk Konfirmasi Kehadiran
Apabila Bapak/Ibu/Saudara/i yang berhalangan hadir untuk memberikan doa restu dan ingin mengirimkan KADO DIGITAL kepada kedua mempelai silahkan Klik di bawah ini